Hypnosis & NLP Training

Merupakan ilmu yang sangat luar biasa, dimana dibutuhkan teknik dan metode baik Hipnosis maupun NLP untuk membangun karakter positif seseorang dalam waktu yang cepat dan efektif, selain itu ilmu ini juga dapat digunakan untuk meningkatkan kemampuan diri dan kepercayaan diri dalam cara berkomunikasi dan berbicara di depan publik, juga dapat menghilangkan perasaan khawatir, fobia, gangguan mental dan psikologis, serta aplikasi luar biasa lainnya.